RENCANA PEMBELAJARAN MINGGUAN
Usia : 5 – 6 tahun
Pekan : I ( 3 – 14 Des)
Bulan : Desember
Tema : Kacang Karunia Allah
Sub Tema : Maca-macam kacang
· Moral dan Agama
Dapat membedakan ciptaan Allah dan buatan manusia
· Fisik
Berjalan di atas papan titian dan membawa benda
· Bahasa
Berbicara lancer dengan menggunakan kalimat yang kompleks (lebih dari 10 kata)
· Kognitif
Dapat membedakan besar-kecil, panjang-pendek, berat-ringan, waktu, ruang dan deskripsinya
· Sosial Emosional
Menunjukkan ekspresi wajar saat marah, sedih, takut, dsb
· Seni
Mengikuti gerakan senam sederhana sesuai irama
· Kosakata : kacang, akar, daun, batang, buah, sawah, lading, tanah, panjang
· Konsep : panjang-pendek Bentuk : lonjong
· Warna : hijau, coklat, merah Bilangan : 1 - 60
· Hadits : Larangan mencela
· Surat : At -Tiin
· Doa : Doa sesudah adzan
· Lagu : Tanam kacang
Desember 2010,
Guru Kelas Jeruk
Sriyatun
0 komentar:
Posting Komentar